Home » » JKT48 at Puri Begawan Bogor 05-10-2013

JKT48 at Puri Begawan Bogor 05-10-2013

JKT48 at Puri Begawan Bogor 05-10-2013

BUhL_oSCQAA3IoZ
Sabtu (05/10), JKT48 hadir di Kota Hujan, Bogor untuk menghibur para Fans dalam Acara “From Bogor With Love” bersama dengan Patudu yang diselenggarakan oleh KBSMK Enterprise bersama Indosat IM3 di Puri Begawan, Jalan Raya Padjajaran, Bogor sekitar pukul 19:00 WIB.
Para member yang hadir pada konser semalam adalah Shania, Yupi, Nabilah, Cindy, Melody, Delima, Ayana, Gaby, Kinal, Rica, Haruka, Ve, Diasta, Sonia, Dhike, dan Sonya lengkap dengan Costume American Pop. Yupi merupakan satu-satunya member generasi kedua yang hadir diacara tersebut. JKT48 pada acara tersebut membawakan First Rabbit dimana ini merupakan kedua kalinya JKT48 membawakan First Rabbit setelah acara Jak-Japan Matsuri beberapa waktu lalu.
Setlist :
M01.RIVER
M02.Ponytail to Shoushou
M03.Kimino Koto ga Suki da Kara
MC 1
M04.First Rabbit
M05.Baby Baby Baby!
M06.Oogoe Diamond
M07.Heavy Rotation
M08.Fortune Cookie yang mencinta
BV3toa8CAAAUWHo
Stage “From Bogor With Love”

Pic : @JKT48_OfBogor, @KBSMKEnterprise, and @IndoFansClub48
Video : Reyhan Kamil

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Serba Ada Serba Seru - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger